5 Manfaat Buah Melon Yang Utama



Buah melon dikenal dengan rasanya manis dan kulitnya yang berwarna hijau segar  tersebut ternyata juga banyak sekali mengandung manfaat yang baik untuk kesehatan kita tentunya, buah melon sangat mudah untuk didapatkan danj dengan harga yang terjangkau. Buah yang berasal dari timur tengah tersebut  memiliki banyak kandungan nutrisi, seperti karbohidrat, protein, lemak dan selain rasanya yang segar juga mengandung vitamin A dan C. 

Manfaat-Buah-Melon
Buah yang rasanya manis dan tebal ini banyak disukai dari yang anak-naka, muda hingga tua. Manfaat buah melon itu sendiri juga banyak diantaranya:
  1. Untuk kesehatan matal, vitamin A yang terkandung dalam buah meloin dapat membantu anda untuk memperbaiki penglihatan anda.
  2. Untuk awet muda, zat kolagen yang terdapat dalam buah meloin dapat membuat anda khusunya wanita bisa terlihat awet muda.
  3. Salah satu manfaat buah melon yaitu dapat Dijadikan sebagai menu diet. Banyak orang yang diet menggunakan buah melon, selain buahnya yang segar juga rendah kalori tentunya aman untuk anda yang sedang diet.
  4. Mencegah pentakit jangung dan stroke, kandungan adenosine pada buah melon mampu menghentikan pengumpalan darah yang dapat mengakibatkan serangan jantung dan stroke.
  5. Mencegah penyaikt kanker, kanker merupakan penyakit yang mematikan dan kandungan karotenoid dapat mencegah kanker paru-paru maupun kanker payudara.
Ternyata banyak sekali kandungan dan manfaat buah melon itu sendiri bagi kesehatan, maka tidak ada salahnya jika kita mengkonsumsi buah melon setiap hari. Bahkan itu juga dianjurkan agar tubuh kita tetap sehat dan bugar. Untuk itu mari mengkosnumsi buah melon yang kaya akan vitamin dan nutrisinya yang tentunya baik untuk kesehatan kita. Buah melon juga bisa diolah menjadi jus yang dapat menyegarkan tubuh kita.



1 comments:

This comment has been removed by a blog administrator.